• Tentang Kami
  • Tim Pengelola
  • Pendidikan
  • Peluang Karir
  • Foto Kegiatan
  • Pendaftaran

Program Pendidikan


BHS Indonesia saat ini baru mengembangkan dan menyelenggarakan Program Pendidikan-Pelatihan  Kerja Profesi untuk perhotelan dan kapal pesiar internasional. Program pendidikan-pelatihan dirancang secara komprehensif untuk memudahkan peserta didik memiliki sehingga dapat mengembangkan sikap & etika profesi (Attitude), Pengetahuan (knowledge) serta ketrampilan (skill) profesi.

Materi Pendidikan-Pelatihan :

Pendidikan Perhotelan dan Kapal Pesiar (Hospitality and cruise ship education)

A. FB Departement
1. Devisi Kulineri
2. Devisi Service
3. Devisi Bartender

B. HK Departement
1. Devisi Room
2. Devisi PA (Public Area)
3. Devisi Loundry
  • Pendidikan Kepribadian dan Profesi (personable and professional education) 
  • Pendidikan Bahasa Inggris & Percakapan (Basic grammar education, and Real Life Comunicattion Skill) 
  • Pelatihan Teknik Wawancara Kerja (technical walk in interview)
  • Kegiatan Penunjang Pendidikan-Pelatihan (supports system education).

Persyaratan Pendaftaran Pendidikan dan Pelatihan:
  1. Usia min 17 - max 30 thn.
  2. Lulusan SLTP - Sarjana
  3. Sehat jasmani dan rohani
  4. Ijin orang tua/ wali/ suami atau istri.
  5. Fc. KTP/ KK/ Akte lahir, Ijasah terakhir.
  6. Foto 3x4 = 6 lbr, backround biru, berjas & berdasi.
  7. Memiliki minat & motivasi.
  8. Siap mengikuti pendidikan dan pelatihan sampai selesai.

Waktu Pendidikan-Pelatihan 

Waktu pendidikan-pelatihan di BHS Indonesia ditempuh dalam 1 tahun meliputi; 
  • 6 bulan pendidikan-pelatihan dipusatkan di lembaga 
  • 6 bulan praktik kerja lapangan (PKL) di dunia usaha dan industri
 
Back to top